
BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Tugas Cecep selesai, pemotor membayarkan uang jasa kepada Cecep. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Potongan karet telah merekat kuat dengan ban dalam, lubang telah tertutup. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Ban yang dipres lalu dipanaskan untuk membuat potongan karet menyatu dengan ban dalam. Cecep bertugas sejak pukul 6 pagi hingga pukul 12 siang. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Ban yang dipres lalu dipanaskan untuk membuat potongan karet menyatu dengan ban dalam. Cecep bertugas sejak pukul 6 pagi hingga pukul 12 siang. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Ban yang dipres lalu dipanaskan untuk membuat potongan karet menyatu dengan ban dalam. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Ban yang dipres lalu dipanaskan untuk membuat potongan karet menyatu dengan ban dalam. Cecep yang memiliki 8 anak ini dibantu oleh anak dan keponakannya yang bertugas malam hingga pagi hari. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Ban dalam yang telah ditempeli potongan karet lalu dipres. Usaha tambal Pak Cecep buka 24 jam setiap hari. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Cecep memberi ban bocor lem dan ditempeli potongan karet. Cecep mengaku sudah menekuni usaha tambal ban sejak usia 14 tahun. Artinya dia telah menjadi tukang tambal ban selama 50 tahun. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Daerah titik yang bocor dihaluskan dengan amplas dari kaleng bergerigi. Biaya tambal satu lubang ban motor tabung (tube tire) Rp 10 ribu, sedangkan ban tanpa tabung (tubeless tire) Rp. 15 ribu. Untuk biaya tambal ban mobil tabung Rp 15 ribu, dan yang tubeless Rp 20 ribu. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Pak Cecep mencari lubang pada ban yang bocor. “Sehari rata-rata saya dapat Rp. 250 ribu. Atau sekitar 25 roda motor dan mobil,” ungkap Cecep. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Tambal ban milik Pak Cecep, 64, yang berlokasi di Gunung Batu, Kota Bogor, Jawa Barat. Lokasinya yang berada di tepi jalan utama ini, membuat bengkel tambal Pak Cecep selalu ramai. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)

BOGOR, INDONESIA – 10 AGUSTUS: Pak Cecep tukang tambal ban di Gunung Batu, Kota Bogor, Jawa Barat memeriksa ban bocor pelanggannya. (Surya Fachrizal – Anadolu Agency)